Soal Sistem Kopling dan Transmisi Bagian 2

1. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi transmisi pada kendaraan yaitu :
a. Meneruskan tenaga / putaran mesin dari kopling ke poros propeler
b. Merubah momen atau kecepatan sesuai dengan kebutuhan
c. Untuk menghasilkan tenaga pembakaran pada kendaraan
d. Memungkinkan kendaraan dapat berjalan mundur (reserve) pada kendaraan 
e. Memungkinkan kendaraan untuk dapat Netral 

2. Tipe transmisi yang memiliki komponen synchronizer adalah …
a. Tipe Sliding mesh
b. Tipe Constans mesh
c. Tipe Syncronmesh
d. Tipe CVT
e. Tipe Triptonic

3. Tipe transmisi manual yang perpindahan giginya dengan cara menggeser gigi percepatan agar berhubungan dengan gigi counter adalah tipe?
a. Sliding mesh
b. Constans mesh
c. Syncronmesh
d. CVT
e. LSP

4. Fungsi komponen synchronmesh adalah ?
a. Untuk menyamakan putaran hub sleeve dan output geaar sebelum berkaitan
b. Merubah momen atau kecepatan sesuai dengan kebutuhan
c. Untuk menghasilkan tenaga pembakaran pada kendaraan
d. Memungkinkan kendaraan dapat berjalan mundur (reserve) pada kendaraan 
e. Memungkinkan kendaraan untuk dapat Netral 

5. Tipe transmisi otomatis yang menggunakan steel belt adalah tipe?
a. Sliding mesh
b. Constans mesh
c. Syncronmesh
d. CVT
e. LSP

6. Komponen yang terdapat pada torque converter yang terletak diantara pump impeller dan turbine runner adalah ?
a. Alternator
b. Stator
c. Konduktor
d. Isolator
e. Radiator

7. Cairan fluida yang terdapat di dalam torque converter adalah :
a. ATF
b. Brake fluid
c. Engine oil
d. Coolant
e. Accu zuur

8. Komponen dari torque converter yang terhubung langsung dengan putaran mesin adalah :
a. Stator
b. Reaktor
c. Turbine runner
d. Pump impeller
e. Transmisi

9. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi torque converter adalah :
a. Bekerja sebagai kopling otomatis dalam mobil matic, di mana akan menghubungkan mesin dengan transmisi secara hidrolik.
b. Bekerja sebagai peredam ketika terjadi getaran atau kejutan pada mesin, sehingga perpindahan tenaga terasa halus.
c. Bekerja untuk meningkatkan momen yang dihasilkan mesin.
d. Bekerja untuk meratakan putaran pada mesin sehingga mencegah terjadinya stall atau lug.
e. Bekerja untuk menghasilkan tenaga dari proses pembakaran bahan bakar

10. Apakah fungsi one way clutch pada torque converter
a. Untuk menghubungkan langsung antara pump impeller dengan putaran mesin
b. Untuk menghubungkan langsung antara turbine runner dengan putaran mesin
c. Untuk meneruskan tenaga dari mesin ke transmisi
d. Agar putaran stator searah dengan putaran pump impeller
e. Agar putaran dari torque converter dapat lebih besar dari putaran mesin

11. Alur tenaga yang ditunjukkan huruf A, Gigi transmisi masuk posisi ?
a. Masuk 1
b. Masuk 2
c. Masuk 3
d. Masuk 4
e. Masuk Mundur

12. Alur tenaga yang ditunjukkan huruf E, Gigi transmisi masuk posisi ?
a. Masuk 1
b. Masuk 2
c. Masuk 3
d. Masuk 4
e. Masuk Mundur

13. Alur tenaga yang ditunjukkan huruf D, Gigi transmisi masuk posisi ?
a. Masuk 1
b. Masuk 2
c. Masuk 3
d. Masuk 4
e. Masuk Mundur

14. Komponen planetary gear yang ditunjukkan nomor A pada gambar di bawah ini adalah ?
a. Sun gear
b. Ring gear
c. Pinion gear
d. Drive gear
e. Final gear

15. Komponen planetary gear yang ditunjukkan nomor B pada gambar di bawah ini adalah ?
a. Sun gear
b. Ring gear
c. Pinion gear
d. Drive gear
e. Final gear

16. Komponen planetary gear yang ditunjukkan nomor C pada gambar di bawah ini adalah ?
a. Sun gear
b. Ring gear
c. Pinion gear
d. Drive gear
e. Final gear

17. Pelumas pada transmisi otomatis disebut dengan ?
a. ATF
b. Brake fluid
c. Differential oil
d. Chainlube
e. WD 

18. Komponen unit synchronmesh yang ditunjukkan nomor 1 pada gambar di bawah ini adalah ?
a. Syncronizer ring
b. Shifting key
c. Spring key
d. Clutch hub
e. Hub sleeve

19. Komponen unit synchronmesh yang ditunjukkan nomor 2 pada gambar di bawah ini adalah ?
a. Syncronizer ring
b. Shifting key
c. Spring key
d. Clutch hub
e. Hub sleeve

20. Komponen unit synchronmesh yang ditunjukkan nomor 5 pada gambar di bawah ini adalah ?
a. Syncronizer ring
b. Shifting key
c. Spring key
d. Clutch hub
e. Hub sleeve

21. Gambar dibawah ini adalah komponen?
a. Release bearing
b. Release fork
c. Shift fork
d. Master silinder
e. Diafragma spring

22. Gambar dibawah ini adalah komponen?
a. Release bearing
b. Release fork
c. Shift fork
d. Master silinder
e. Diafragma spring

23. Gambar dibawah ini adalah komponen ?
a. Transmission
b. Clutch
c. Diffferential
d. Propeller shaft
e. CVT

24. Apa saja tipe mekanisme penggerak kopling?
a. Tipe pneumatic dan hidrolis
b. Tipe hidrolis dan mekanis
c. Tipe pneumatic dan mekanis
d. Tipe independent dan rigid
e. Tipe rigid dan mekanis

25. Komponen pada sistem kopling hidrolis yang berfungsi untuk untuk meneruskan tekanan hidrolis dari master silinder ke release fork adalah
a. Master silinder kopling
b. Cable
c. Lever
d. Release bearing
e. Release silinder kopling

Untuk Jawaban Soal dapat dilihat DISINI

1 Response to "Soal Sistem Kopling dan Transmisi Bagian 2"

  1. Pemeriksaan ini dapat dilakukan dengan menggunakan ohm meter dengan cara memeriksa setiap komponen segmen pada komutator https://vidmate.bet/.

    ReplyDelete